Client side
Client side Adalah operasi atau kegiatan yang dilakukan di sisi klien dan tidak melibatkan server. Operasi terjadi hanya pada browser, tidak ada permintaan data dan verifikasi data ke server. Sebagai contoh sederhana saat user melakukan roll over(mengarahkan kursor mousenya) ke menu sebuah website sehingga teks menu berubah warna, ketika user mengisi password saat registrasi di sebuah website yang menampilkan pesan bahwa password harus terdiri dari 8 karakter dengan kombinasi Huruf, angka, dan kode unik.